CLUSTER CHYSANT


Saat kebutuhan akan keleluasaan bertambah, tipe ini bisa jadi salah satu pilihan. Dengan desain minimalis, hidup Anda makin indah dengan warna-warna ceria. Tipe rumah : 60/120 (stock terbatas).

Pondasi : Pondasi batu kali
Dinding : Batu bata diplester, finishing cat. Batako (type Edelweis, GMM)
Lantai : Lantai keramik 30x30, 40x40(type Rumah Boulevard)
Plafond : Gypsum, Tripleks, finishing cat, GRC Board, rangka hollow (GMM)
Rangka Atap : Konstruksi kayu, konstruksi baja ringan
Penutup Atap : Genteng flat, zincalume (Ruko)
Kusen, Pintu & Jendela : Kayu meranti (Oven) setara (kecuali type Edelweis), finishing cat
Sanitair : Toto dan setara, Ina/Setara (type Edelweis)
Air : Sumur bor/pompa listrik
Listrik : 1300 watt, 2200 watt(type rumah boulevard)

Syarat dan ketentuan berlaku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar